SMK Muhammadiyah 5 Kepanjen

FK2SM Kota Banjarmasin Kunjungi SMK Muhammadiyah 5 Kepanjen

Berita Sekolah |
| 11 Januari 2023

Forum Komunikasi Kepala Sekolah/Madrasah Kota Banjarmasin hadir untuk kegiatan Studi Tiru di SMK Muhammadiyah 5 Kepanjen pada Rabu, 11 Januari 2023. Kegiatan yang dihadiri oleh kurang lebih 30 orang ini berisi diskusi dan berbagi praktek baik. SMK Muhammadiyah 5 Kepanjen sebagai SMK Pusat Keunggulan telah dikenal sampai Banjarmasin. Beberapa waktu yang lalu film Cita-citaku Setinggi Balon diputar di sekolah-sekolah/Madrasah Muhammadiyah di Banjarmasin untuk mendukung produk film layar lebar Malvocs Film yang diproduksi bersama LSBO, Nasyiatul Aisyiyah dan Mix Production Yogyakarta.

Sarapan Bareng Wali Murid dan Evaluasi

Sebagai penutup pelaksanaan Kegiatan Belajar Mengajar tahun 2022/2023, raport evaluasi dibagikan kepada wali murid pada Jumat, 23 Juni 2023. Kurang lebih 300 wali murid hadir

Kunjungan Manajemen THE 1O1 Malang OJ

Program Keahlian Perhotelan SMK Muhammadiyah 5 Kepanjen kini makin dikenal masyarakat. Dengan program pembelajaran standar industri, peserta didik dipastikan sudah menguasai kompetensi di bidang perhotelan